Kabupaten Tasikmalaya, tasikzone.com – Bupati Tasikmalaya Ade Sugianto memimpin upacara Peringatan Hari Jadi Kabupaten Tasikmalaya ke-391 didampingi Wakil Bupati Tasikmalaya H. Cecep Nurul Yakin, di halaman Sekretariat Daerah Kabupaten Tasikmalaya, Rabu (26/07/2023). Pemerintah Daerah Kabupaten Tasikmalaya kembali memperingati hari jadinya pada tahun 2023. Di usia yang ke-391 ini Kabupaten Tasikmalaya …
Read More »Hari Ini Tilang Manual Diberlakukan Kembali, Ada 13 Sasaran Pelanggaran
Kabupaten Tasikmalaya, tasikzone.com – Sesuai dengan arahan Korlantas Mabes Polri dan Dit Lantas Polda Jawa Barat, Hari Ini, Kamis (01/06/2023) tilang manual akan kembali efektif diberlakukan. Tilang inipun akan berjalan secara mobiles, menyertai penerapan tilang elektronik atau Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE) yang juga masih diterapkan kepolisian. Hal ini sesuai dengan Surat …
Read More »Selama Bulan Mei 2023, 4 Kasus Asusila Diungkap Polres Tasikmalaya
Kabupaten Tasikmalaya, tasikzone.com – Unit Perlungan Perempuan dan Anak (PPA) Satuan Reserse Kriminal Polres Tasikmalaya mengungkap 4 kasus asusila di wilayah Kabupaten Tasikmalaya. 4 kasus ini diungkap dalam satu bulan terakhir. Mirisnya, dari ke empat kasus tersebut semua dilakukan oleh anggota keluarga terdekat. Seperti kakak ipar, paman hingga ayah tiri. …
Read More »Polres Tasik Kota Tangani Kasus Siswi SMA Jadi Korban Kekerasan Disekolah
Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Sebuah postingan curhatan orang tua salah satu siswi SMA Negeri di Kota Tasikmalaya, yang menjadi korban kekerasan siswa teman sekolahnya, viral di media sosial. Saat di konfirmasi, Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP SY Zainal Abidin melalui Kasat Reskrim AKP Agung Tri Poerbowo membenarkan bahwa pihaknya telah menerima …
Read More »