Home / Tag Archives: berita bisnis tasikmalaya (page 8)

Tag Archives: berita bisnis tasikmalaya

Tingkatkan Dukungan UKM Tasik, PT HM Sampoerna Gelar Berbagai Kegiatan

Sampoerna SRC Tasikmalaya

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Tasikmalaya, 21 Oktober 2018 Sejumlah kegiatan pemberdayaan UKM sedang digalakkan oleh PT HM Sampoerna Tbk. (Sampoerna) dalam semangat #AyoUKMIndonesia. Hari ini, dalam kemeriahan perayaan ulang tahun kota Tasikmalaya yang ke-17 bertajuk Tasik Oktoberfest, Sampoerna bersama dengan komunitas retail binaannya, yaitu Sampoerna Retail Community (SRC), menggelar kegiatan …

Read More »

Agus Wahyudin : Pusat Perdagangan Di Pasar Hasilkan Geliat Ekonomi Kerakyatan

Agus Wahyudin Pusat Perdagangan Di Pasar Hasilkan Geliat Ekonomi Kerakyatan

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Ketua DPRD Kota Tasikmalaya Menghadiri acara tabligh Akbar dalam rangka tasyakur kepengurusan Baru Himpunan Pedagang Pasar Tasikmalaya (HIPATAS), Sabtu (20/10/2018) Dalam Sambutanya Ketua DPRD Kota Tasikmalaya H Agus Wahyudin menyampaikan pasar Tradisional Bisa mengasilkan geliat ekonomi kerakyatan, pedagang pasar dan pedagang kaki lima di ke 2 …

Read More »

Jadikan Tasik Pusat Perdagangan Termaju, Pemkot Tasik Terus Dorong Potensi Unggulan

Jadikan Tasik Pusat Perdagangan Termaju, Pemkot Tasik Terus Dorong Potensi Unggulan

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – seminar potensi unggulan Kota Tasikmalaya yang diselenggarakan oleh dewan peningkatan daya saing Kota Tasikmalaya ini merupakan salah satu langkah untuk mendukung upaya pencapaian visi kota Tasikmalaya sebagai kota pusat perdagangan dan industri termaju di jawa barat. Dalam rangka menyamakan persepsi tersebut dalam acara ini diharapkan bisa …

Read More »

Pertamina Kembali Naikan Harga BBM Non Subsidi

Pertamina Kembali Naikan Harga BBM Non Subsidi

Tasikzone.com – PT. Pertamina (Persero) menyesuaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) di SPBU, khususnya Pertamax Series dan Dex Series, serta Biosolar Non PSO mulai hari ini dan berlaku di seluruh Indonesia pukul 11.00 WIB. Sedangkan harga BBM Premium, Biosolar PSO dan Pertalite tidak naik. Khusus untuk daerah yang terkena bencana …

Read More »

WIMNUS Ciptakan Generasi Milenial Bermental Kuat Dalam Berwirausaha

WIMNUS Ciptakan Generasi Milenial Bermental Kuat Dalam Berwirausaha

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com-Wirausaha Muda Nusantara (WIMNUS) Mengadakan acara Seminar Nasional Character Buliding, Generasi Milenial Sebagai Kekuatan Terdahsyat kepada para Pelajar SMA atau sederajat seTasikmalaya, Sabtu (06/10/2018) Tercatat ada 850 Siswa Siswi yang ada di Tasikmalaya ikut dalam acara tersebut. Angga Ketua WIMNUS DPD Kota Tasikmalaya mengatakan tujuan diadakannya Seminar ini …

Read More »

Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Melalui Pengusaha Muslimah, Ribuan IPEMI Dilantik

Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Melalui Pengusaha Muslimah, Ribuan IPEMI Dilantik

Kabupaten Tasikmalaya, tasikzone.com- Pelantikan Pengurus ranting Ikatan Pengusaha muslimah indonesia (Ipemi) Se Kabupaten Tasikmalaya periode 2018-2023 di pendopo baru, minggu (9/9/2018). Ketua Dewan Penasehat Ipemi Kabupaten Tasikmalaya Lina Ruzhan mengatakan Sekarang saatnya perempuan bisa menghasilkan uang sendiri soalnya di masa sekarang ini, “jumlah penduduk terus meningkat di satu sisi melalui …

Read More »

Peringati HPN, BPJS Ketenagakerjaan Cabang Tasik Tampilkan Bajak Laut

PhotoGrid_1536286424330

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com- Dalam rangka peringatan hari pelanggan nasional yang jatuh pada tanggal 4 september 2018 BPJS Ketenagakerjaan Cabang Tasikmalaya memberikan pelayanan yang beda dari biasanya selama (4 s.d 6/9/2018) bertempat di Ir H Juanda Tasikmalaya. BPJS Ketenagakerjaan Cabang Tasikmalaya menampilkan Mini Drama dengan Cerita Bajak Laut yang menemukan harta …

Read More »

Disinyalir Praktek Rentenir Makin Menjamur Di Kota Tasik

Disinyalir Praktek Rentenir Semakin Marak Di Kota Tasik

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com-Salah satu faktor tingginya angka kemiskinan di Kota Tasikmalaya, bisa jadi disebabkan oleh maraknya praktek rentenir yg berkedok koperasi dan lembaga perkreditan rakyat. Menurut Ir Nanang Nurjamil Pemerintah Kota Tasikmalaya melalui Dinas KUMKM PERINDAG dan BPMPPT Harus segera melakukan penertiban, “periksa semua apakah koperasi-koperasi dan lembaga-lembaga perkreditan rakyat …

Read More »