Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Jajaran pengurus Pimpinan Daerah Perhimpunan Remaja Masjid-Dewan Masjid Indonesia (Prima DMI) Kota Tasikmalaya periode 2024-2027 resmi dilantik. Sekjen DPP Prima Afandi Ismail menuturkan kalau pelantikan pimpinan daerah Prima DMI Kota Tasikmalaya ini harus menjadi indikator dan jadi parameter bahwa eksistensi prima DMI di Kota ini bisa …
Read More »Melalui Raimuna Daerah Salah Satu Upaya Untuk Menangkal Penyimpangan Prilaku Kaum Muda
Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Ketua Kwarcab Gerakan Pramuka Kota Tasikmalaya Drs H Muhammad Yusup melepas secara resmi peserta raimuna daerah, minggu (15/09/2024) di Sekretariat Kwarcab Jl Yudanegara. Drs H Muhammad Yusup dalam sambutannya menyampaikan para Remaja yang aktif diorganisasi akan terhindar dari dorongan kenakalan remaja namun akan lari ke kehidupan …
Read More »Usai Dilantik, Karang Taruna Kota Tasik Siap Sukseskan Pilkada
Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Pengurus Karang Taruna Kota Tasikmalaya periode 2024-2029 resmi dilantik oleh Karang Taruna Provinsi Jawa Barat, selasa (10/09/2024) di Aula Bapelitbangda Kota Tasikmalaya. Ketua Karang Taruna Kota Tasikmalaya, Heri Solahudin, S.Pd.I menyampaikan usai dilantik pihaknya akan fokus kepada penguatan organisasi di akar rumput. “Penguatan organisasi di akar …
Read More »Tingkatkan Kapasitas Pengurus, Kwarcab Kota Tasikmalaya Studi Banding ke Kwarcab Bantul
Tasikzone.com – Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Tasikmalaya melaksanakan studi banding ke Kwarcab Kabupaten Bantul Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, pada Sabtu 7 September 2024. Setiba di lokasi, rombongan Kwarcab Kota Tasikmalaya langsung disambut hangat oleh pengurus Kwarcab Bantul. Ketua Kwarcab Kota Tasikmalaya Drs. H. Muhammad Yusuf mengatakan, kegiatan tersebut dalam …
Read More »BKPRMI Akan Jadi Garda Terdepan Pastikan Pilkada Serentak Luber
Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Ketua DPW BKPRMI Provinsi Jawa Barat berpesan dalam menghadapi Pemilihan Kepala Daerah untuk menjadi garda terdepan untuk memastikan pemilihan umum ini Langsung, Umum, bebas dan rahasia (Luber) Disampaikan Oleh Soleh SH, Ketua DPW BKPRMI Provinsi Jawa Barat kepada wartawan, sabtu (07/09/2024) usai menghadiri milad BKPRMI Ke-47 …
Read More »Himpunan Muda Mudi Setiarasa Isi Kemerdekaan dengan Pesta Rakyat Festival Cigede
Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Peringati Dirgahayu Kemerdekaan Republik Indonesia Ke – 79 Himpunan muda mudi setiarasa di agenda Puncaknya mengadakan Festival Cigede. Jumat (30/08/2024) Dalam kegiatan itu diisi dengan Pesta Rakyat seperti, Lomba Karoeke , Hiburan Band menampilkan kreativitas pemuda setempat ada Menssana Band , Berttigo Band , Gaizin Band …
Read More »Awali Keberadaan Sekretariat, Fornalist Undang Warga Adakan Tasyakuran
Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Forum Penulis dan Jurnalis Tasikmalaya (Fornalist) melakukan tasyakuran atas adanya sekretariat yang berada di Jl Bojong Koneng Kecamatan Singaparna. Tasyakuran yang diisi dengan pengajian bersama warga sekitar dimaksudkan sebagai rasa syukur organisasi profesi itu sudah memiliki sekretariat sebagai wadah untuk menjalankan program organisasi kedepan. “alhamdulillah hari …
Read More »Agus Ridwan Kembali Nahkodai Gibas Resort Kota Tasikmalaya
Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – H. Agus Ridwan terpilih kembali secara aklamasi sebagai Ketua Gibas Resort Kota Tasikmalaya melalui musyawarah resort, rabu (28/08/2024) di Kampung Suasana Jl Yudanegara Kota Tasikmalaya. Agus Ridwan terpilih untuk periode 2024 – 2029, mengharapkan semoga organisasi yang dipimpinya itu bisa lebih kompak dan solid. “Semoga gibas …
Read More »Nurdin Hidayat Kembali Nahkodai PAC Pemuda Pancasila Kecamatan Mangkubumi
Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Nurdin Hidayat kembali Nahkodai Pengurus Pimpinan Anak Cabang (PAC) Pemuda Pancasila Mangkubumi Kota Tasikmalaya. Melalui, Rapat Pemilihan Pengurus (RPP) Bung Badut sapaan Akrabnya ini dipilih secara aklamasi untuk memimpin organisasi di periode 2024-2027 mendatang. Selasa (27/08/2024) di Hotel Mangkubumi Kepada wartawan pihaknya akan mengikuti arahan dari …
Read More »Hadiri RPP Pemuda Pancasila PAC Mangkubumi, Edwin Adiwinata : Kolaborasi dengan stakeholder dan Menjaga Silaturahmi
Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Ketua MPC Pemuda Pancasila Kota Tasikmalaya Edwin Adwinata membuka secara resmi, Rapat Pemilihan Pengurus (RPP) Pengurus Pimpinan Anak Cabang (PAC) Pemuda Pancasila Mangkubumi Kota Tasikmalaya. Pada kesempatan tersebut pihaknya berpesan agar bisa melakukan peningkatan SDM organisasi. Peningkatan SDM itu, yang memang jadi ruang penghidupan organisasi harus …
Read More »