Home / Kiprah Pemerintah (page 41)

Kiprah Pemerintah

Tak Disangka Bupati Tasik Mantan Pengamen

Tak Disangka Bupati Tasik Mantan Pengamen

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Bupati Tasikmalaya, H. Ade Sugianto, S.IP., membuka acara Musyawarah Distrik (Musdis) X Angkatan Muda Siliwangi (AMS) Kabupaten Tasikmalaya di Aula Fave Hotel Tasikmalaya. Ade berbagi cerita semasa hidupnya dulu, yang ternyata tidak semanis yang orang kira. Siapa yang menyangka orang nomor satu di Kabupaten Tasikmalaya pernah …

Read More »
IMG-20211213-WA0025

Tahun Baru, Yusuf : Jangan Ada Perayaan

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com-Menjelang penyambutan hari Natal dan Pergantian Tahun, pusat kota di Kota Tasikmalaya diprediksi akan sepi seperti kota mati. Walikota Tasikmalaya, Drs. HM Yusuf, menerangkan, khususnya di jalan HZ. Mustofa akan di berlakukan kembali ganjil-genap. Kemudian, akan ada evaluasi sebelum tanggal 24 Desember bersama Forkompinda beserta seluruh jajaran yang …

Read More »
Bupati Tasikmalaya Melantik 630 Orang ASN Pejabat Eselon IV

Bupati Tasikmalaya Melantik 630 Orang ASN Pejabat Eselon IV

Kabupaten Tasikmalaya, tasikzone.com- Bupati Tasikmalaya H.Ade Sugianto,S.IP melantik dan mengambil sumpah jabatan sebanyak 630 orang  ASN Eselon IV (Pejabat Pengawas) dilingkungan Pemerintah Kabupaten Tasikmalaya di Gedung Islamic Centre Jln.Bypass Bojong Koneng Singaparna pada hari Jum’at kemarin (10/12/2021) Turut hadir wakil Wakil Bupati Tasikmalaya H. Cecep Nurul Yakin, Sekda Kab.Tasikmalaya Dr H Mohamad …

Read More »
IMG-20211206-WA0016

Kepala Disdukcapil Di Mutasi, Disdukcapil Libur Masyarakat Kabupaten Tasikmalaya Terbengkalai

Kabupaten Tasikmalaya, tasikzone.com – Setelah rotasi dan mutasi Pejabat Eselon II dan Eselon III pada Jum’at (3/12/2021) Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil tidak ada pelayanan. Sehingga Masyarakat Kab. Tasikmalaya dari 39 Kecamatan dan 351 Desa menjadi terbengkalai, Senin (6/12/2021). Plt Kabid Dafduk Wawan mengatakan, kekosongan jabatan yang ada di Dinas …

Read More »
IMG-20211129-WA0011

PT Pupuk Indonesia Kenalkan Teknologi Penyemprotan Pupuk Organik Cair Phonska Oca Dengan Drone

Kabupaten Tasikmalaya, tasikzone.com – PT Pupuk Indonesia (Persero) perusahaan Agrosolusi Untuk Indonesia bersama anggota holdingnya melakukan penyemprotan pupuk menggunakan drone. Kegiatan penyemprotan ini hasil kerjasama dengan TodayTech selaku penyedia Drone Pertanian dari Yogyakarta. Senin (29/11/2021) di di Desa Pamoyanan Kecamatan Kadipaten, Kabupaten Tasikmalaya Provinsi Jawa Barat Acara penyemprotan pupuk organik …

Read More »
IMG-20211126-WA0006

Kadisdik Baru Siapkan Peningkatan SDM Guru Dan Tenaga Pendidik

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com-Dinas Pendidikan Kota Tasikmalaya mengadakan Pisah Sambut Antara Plt Kadisdik H Tedi Setiadi Dengan Kepala Dinas Definitif Ir Hj Ely Suminar MP, Jumat (26/11/2021) Kepala Dinas Pendidikan Hj Ely Suminar menyampaikan dirinya akan Fokus ke Peningkatan Sumber Daya Manusia Pendidik dan Tenaga Pendidik. “jangka pendek kita kejar sertifikasi …

Read More »
IMG_20211124_174325_142

Melalui FGD Pengembangan Ekonomi, Komisi II Sarankan Ciptakan 7 BUMD

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com-Anggota DPRD Kota Tasikmalaya Menghadiri Forum Group Discussion yang diadakan oleh Pemerintah Kota Tasikmalaya, Rabu (17/11/2021) Di Hotel Berbintang Jl Re Martadinata Dengan tema mengembangkan Ekonomi Daerah Melalui Pembentukan BUMD, H Murjani memiliki Pandangan Struktur APBD kita 85% masih mengandalkan dari Provinsi dan pusat dan PAD 5 tahun …

Read More »
IMG-20211114-WA0000

Kapolres Tasikmalaya Kota Apresiasi Capaian Vaksinasi Di Kelurahan Awipari

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Kota Tasikmalaya sampai sekarang masih ada di zona level 3, salah satu syarat turun ke zona level 2 adalah dengan upaya Percepatan Vaksinasi khusus lansia harus mencapai target 40%. Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP Aszhari Kurniawan, SH., S.I.K., M.Si. didampingi Kapolsek Cibeureum IPTU Yusuf Setyanto meninjau langsung pelaksanaan …

Read More »