Home / Inspiratif

Inspiratif

IMG-20240726-WA0005

Dedi Mulyadi Hingga Nicke Widyawati Terima Penghargaan Satu Inspirasi 2024

JAKARTA- Media nasional Beritasatu.com memberikan apresiasi terhadap 24 takoh, dan pemimpin bangsa Indonesia atas inovasi dan program mereka yang  menginspirasi. Kamis malam, (25/07/2024) di Hotel JS Luwansa. Pemberian apresiasi  melalui proses seleksi ketat dan panjang. Berikut nama 24 penerima penghargaan berserta kategori dan jabatannya.  Kategori pelestarian lingkungan hidup dan energi terbarukan: …

Read More »
IMG-20240725-WA0043

Kembali, Beritasatu Berikan Apresiasi kepada 24 Tokoh Inspiratif 2024 di Acara Satu Inspirasi

JAKARTA- kembali, Media nasional Beritasatu.com memberikan apresiasi terhadap para takoh, dan pemimpin bangsa Indonesia atas inovasi dan program mereka yang  menginspirasi. Apresiasi ini akan diberikan kepada 24 orang penerima yang  telah melalui proses seleksi ketat dan panjang. Seperti yang disampaikan, Apreyvita Wulansari Direktur Pemberitaan B-Universe (holding grup Beritasatu.com) melalui pers rilis …

Read More »
IMG_20240519_114732

Film Burung Surga Kisah Nyata Diambil Dari Pasien Gagal Ginjal Di Tasikmalaya

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Film BURUNG SURGA menceritakan kisah inspiratif dan edukatif tentang perjalanan seorang anak yang bercita-cita menjadi seorang dokter. Kehilangan ibunya akibat penyakit Gagal Ginjal memotivasinya untuk mengejar mimpi tersebut. Di akhir hayat, ibunya meminta anaknya untuk menjadi dokter agar bisa menyembuhkan orang sakit dan membantu masyarakat yang …

Read More »
FB_IMG_1713246109482

Ivan Dicksan Laksanakan Sidang Promosi Gelar Doktor Bidang Sosial Kajian Ilmu Administrasi Publik

Tasikzone.com – Sekretaris Daerah Kota Tasikmalaya H Ivan Dicksan melaksanakan sidang promosi gelar Doktor Bidang Sosial Kajian Ilmu Administrasi Publik, Selasa (16/4/2024). Kegiatan sidang terbuka itu dilangsungkan di Kampus Universitas Pasundan (Unpas) Bandung. Di sidang yang langsung diuji Rektor Universitas Pasundan Prof Dr H Azhar Affandi SE MSc. Ivan memaparkan …

Read More »
BEM Fikes Umtas Melakukan Gebyar Berkah Ramadhan, Ini Aksinya

Ormawa Fikes Umtas Melakukan Gebyar Berkah Ramadhan, Ini Aksinya!

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com- Gabungan Organisasi Mahasiswa Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya dibawah naungan BEM Fikes UMTAS mellakukan aksi nyata silaturasa mengabdi untuk masyarakat menggelar cek kesehatan, cek golongan darah, dan edukasi kesehatan secara secara gratis yang dilaksanakan di Taman Kota Tasikmalaya, sabtu (6/4/2024) Mereka terjun langsung dalam acara cek …

Read More »
IMG-20240401-WA0000

Aksi Sosial Mahasiswa Umtas Di Werdha Welas Asih

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Himpunan Mahasiswa S1 Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya (UMTAS) mengadakan Tebar Kebaikan Ramadhan (TERBAKAR) yang diselenggarakan di Panti Jompo Werdha Welas Asih yang berada di Desa Cikadongdong, Kecamatan Singaparna, Kabupaten Tasikmalaya,minggu (31/3/2024). Kegiatan bertemakan, ‘Raih berkah, rekatkan spirit solid dan keakraban ukhuwah islamiyah’ …

Read More »
IMG_20240329_174602

Viman Ngabatalan Bersama Influencer Kota Tasikmalaya

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Ngabagi Takjil Di Jalan (Ngabatalan) merupakan program yang diinisiasi oleh sejumlah Influencer yang ada di Kota Tasikmalaya. Program ini dijalankan setiap hari Jumat selama bulan Suci Ramadhan, dengan membagikan Takjil hasil dari pembelian dari UMKM. Seperti dikatakan Ihsan Rahardian perwakilan influencer Tasikmalaya, kepada wartawan disela sela …

Read More »
Galeri24 Berikan Kontribusi CSR kepada Pesantren di Tasikmalaya

Galeri24 Berikan Kontribusi CSR kepada Pesantren di Tasikmalaya

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com- PT Pegadaian Galeri24 menyerahkan bantuan CSR berupa material kepada Yayasan Pendidikan Pesantren Al-Huda Cikalang,Kecamatan Tawang, rabu (20/3/2024). Yogianda Aprilindo Regional Manager 5 Bandung, Galeri24 menyasar pesantren karena sesuai dengan prinsip perusahaan Good Corporate Governance “GCG”, salah satunya perusahaan harus bermanfaat bagi masyarakat sekitar. “Kebetulan sudah masuk beberapa …

Read More »
IMG_20240318_041132

Penyandang Disabilitas Netra Di Tasik Isi Ramadhan Dengan Tadarus Braille

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Belasan penyandang disabilitas netra yang tergabung dalam Majelis Taklim Tuna Netra Al Hikmah Cintarasa Kecamatan Tawang, Kota Tasikmalaya, menggelar giat amaliah ramadan yang inspiratif dengan mengadakan Tadarus Braille Para anak berkebutuhan khusus netra ini satu per satu memasuki salah satu halaman restoran cepat saji di kawasan …

Read More »
IMG_20240123_103251

Perempuan Hebat Dina Agustina Pasang Penerangan Jalan Umum Melalui Program Tasik Caang

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com – Kaum perempuan Indonesia dalam berbagai dimensi kehidupan berbangsa dan bernegara harus mampu menjadi motor penggerak dan motor perubahan (agent of change). Pergerakan ini tentunya harus didukung oleh perempuan berdaya sebagai sosok yang mandiri, kreatif, inovatif, dan percaya diri agar dapat terus berkarya. Seperti yang dilakukan oleh …

Read More »