Home / Kiprah Pemerintah / Pemkot Tasik Adakan Konsultasi Publik Susun Rencana Pembangunan Daerah
IMG-20220215-WA0016

Pemkot Tasik Adakan Konsultasi Publik Susun Rencana Pembangunan Daerah

Kota Tasikmalaya, tasikzone.com-Pemerintah Kota Tasikmalaya mengadakan Konsultasi Publik Rencana Pembangunan Daerah 2023-2026, Selasa (15/02/2022) di Grand Metro Hotel Kota Tasik.

Plt Kepala Bapelitbangda, Apep Menyampaikan RPD 2023-2026 merupakan Intruksi Mentri dalam Negeri untuk menyusun Dokumen Perencanaan Bagi Kepala Daerah yang berakhir di 2022 harus menyusun RPD 2023-2026, Tahapanya dilaksanakannya Forum Konsultasi Publik ini.

“Tujuannya Diselenggarakannya acara ini untuk menerima saran dan masukan yang nantinya akan dituangkan ke Berita acara sebagai Penyempurnaan RPD ini
Dengan tujuan menyampaikan Gambaran Rancangan RPD kepada Forum Konsultasi Publik” Kata Apep

Ditempat yang sama Ir Cahya Wandana anggota Komisi III menyampaikan Untuk melengkapi Rancangan Kerja Daerah Yang sudah disusun Diperlukan Komitmen yang kuat dari berbagai stikholder yang mengintegrasikan perencanaan pembangunan Partisipasi menjadi sebuah program Kerja yang bersifat strategis.

“Tahun 2023 fokus pembangunan terhadap Fokus sektor Industri, Perdagangan dan jasa Dengan meningkatkan sektor Lainnya, sehingga pembangunan kedepan sangat penting untuk dilaksanakan secara matang” Kata Cahyo

“Pada tahun ini isu penuntasan Kemiskinan dan kwakitas SDM yang berkarakter berdaya saing, pertumbuhan ekonomi pemerataan pembangunan yang berkelanjutan dan Reformasi birokrasi jadi fokus pemerintah” Tuturnya

BACA JUGA   Akhirnya Jalan Cidugaleun-Parentas Akan Diperbaiki, Kades Cidugaleun Bersukacita

“Dengan adanya kegiatan ini pembangunan yang akan dilaksanakan dapat terintegrasi dengan daerah perbatasan kota Tasikmalaya sehingga tercapainya pembangunan dari dari daerah masing masing” Tandasnya Menyampaikan

Sementara itu Walikota Tasikmalaya Drs H Muhammad Yusup menuturkan Paling pokok bgmana menurunkan kemiskinan, lainnya kelanjutan infrastruktur dan pemberdayaan masyarakat.

“Infrastruktur sudah relatif baik di daerah, namun tetap kita mesti berkelanjutan. Pemeliharaan dan lain-lain harus dituntaskan”

Siapapun pemangku kepentingan daerah, Lingkar utara harus selesai terlepas persoalan lain saya berharap 2023 tuntas.

“Sebab kalau itu beres tata kelola arus laljn pembangunan akan lebih baik lagi” Ucapnya

Oleh karena itu Melalui Konsultasi Publik Hasil pembahasan seperti apa, mungkin ada perbaikan silakan dimusyawarahkan pemangku kepentingan kaitan RKPD 2023-2026 karena nanti tidak ada RPJMD sebelum Pemilu 2024.

“Capaian relatif banyak tercapai 2017-2022 janji politik mayoritas sudah baik hanya karena ada pandemi anggaran terkoreksi signifikan maka ada beberapa target mungkin tak terkejar” Tuturnya.(rian)

About admin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *